Pastikan Keamanan Arus Balik Lebaran, Kapolri Patroli Udara Jalur Tol

Jakarta – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan patroli udara menggunakan Helikopter, di jalur tol untuk mengecek kondisi terkini arus balik Hari Raya Idul Fitri 2024. Tinjauan secara langsung tersebut dilakukan untuk memastikan keamanan masyarakat dalam momen arus balik Lebaran khususnya via jalan tol, pada hari ini, Senin (15/4/2024). Dalam hal ini, Kapolri melakukan peninjauan…

Read More

Kapolrestabes Makassar Bersama Anggota Olahraga Sekaligus Patroli Pantau Wilayah

Makassar – Kapolrestabes Makassar, Kombes Pol Dr. Mokhamada Ngajib, SIK, MH, memimpin kegiatan olahraga bersama dengan anggota Polrestabes Makassar, termasuk Pejabat Utama dan para Kapolsek Jajaran, dalam gowes pada Senin (15/04/2024). Kegiatan ini diadakan pasca bulan Ramadan untuk menjaga stamina dan kebugaran fisik anggota, serta mempererat tali silaturahmi di antara mereka. Gowes bersama tersebut juga…

Read More