
Wujudkan Pilkada Damai, Kapolrestabes Makassar Dengarkan Masukan Saran Wartawan
Makassar – Kapolrestabes Makassar, Kombes Pol Dr. Mokhamad Ngajib, SIK, MH, silaturahmi dengan pengurus Pewarta Foto Indonesia (PFI) di Season Coffee, Jalan Andi Jemma, Makassar, pada Senin malam (05/08/2024). Pertemuan tersebut berlangsung dalam suasana santai dan penuh keakraban. Dalam silaturahmi ini, Kombes Pol Mokhamad Ngajib bertukar pikiran dengan para wartawan PFI mengenai potensi kerawanan dalam…