
Polsek Tamalate Patroli KRYD Cegah dan Antisipasi Tindak Kriminal
Makassar – Polsek Tamalate Polrestabes Makassar, Antisipasi gangguan kamtibmas, Patroli KRYD (Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan) giat melayani, melindungi, dan mengayomi masyarakat wilayah hukum Polsek Tamalate, Senin (26/08/2024) , Dini hari Ka-Spk Aiptu Zainal patroli dengan menyasar tempat nongkrong Anak-anak muda, tempat parkir dan serta daerah2 rawan yang lain untuk antisipasi premanisme dan 3C lainnya. Ka-Spk…