Polrestabes Makassar Ungkap Kasus Pencabulan, Libatkan Ayah Kandung dan Oknum Guru

Makassar – Polrestabes Makassar mengungkap kasus yang ditangani Unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) dalam konferensi pers yang digelar di Aula Mappaodang, Jumat (3/10/2025). Konferensi pers tersebut dipimpin Kapolrestabes Makassar Kombes Pol Arya Perdana, S.H., S.I.K., M.Si., didampingi Kasat Reskrim AKBP Devi Sujana, S.H., S.I.K., M.H., Kasi Propam Kompol Ramli, S.Sos., Kasi Humas AKP Wahiduddin,…

Read More

Peringati HKGB ke-73, Polrestabes Makassar Gelar Olahraga Bersama Bhayangkari

MAKASSAR – Dalam rangka memperingati Hari Kesatuan Gerak Bhayangkari (HKGB) ke-73 Tahun 2025, Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Makassar menggelar kegiatan olahraga bersama di lapangan apel Polrestabes Makassar, Jumat (03/10/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung Kapolrestabes Makassar, Kombes Pol Arya Perdana, SH, SIK, M.Si., bersama Ketua Bhayangkari Cabang Kota Besar Makassar, Ny. Emma Arya Perdana, serta…

Read More

Kapolrestabes Makassar Safari Subuh, Ajak Jamaah Jaga Kamtibmas dan Akhlak Anak

Makassar – Kapolrestabes Makassar Kombes Pol Arya Perdana, SH, SIK, M.Si., didampingi Pejabat Utama (PJU) Polrestabes Makassar melaksanakan safari subuh di Masjid Jamibabuttaubah Jl. Pampang 2, Kel. Pampang, Kec. Panakkukang, Kota Makassar, Jumat (03/10/2025). Dalam kesempatan tersebut, Kombes Pol Arya Perdana, SH, SIK, M.Si menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada jamaah. Safari subuh hari ini adalah program…

Read More