Polri Minta Seluruh Jajaran Lindungi Wartawan Saat Bertugas

Jakarta. Mabes Polri meminta jajaran kepolisian, mulai dari Polda hingga Polsek, untuk melindungi kerja wartawan yang bertugas meliput suatu peristiwa. Imbauan tersebut untuk menanggapi terjadinya kekerasan terhadap jurnalis saat bertugas oleh oknum personel kepolisian dalam beberapa hari terakhir. “Meminta kepada seluruh jajaran melindungi kerja profesi wartawan dan jurnalis yang objektif dan profesional serta bekerja sama dalam setiap…

Read More

Dukung Ketahanan Pangan, Kapolda Kalteng Bersama Bhayangkari Panen Sayur di Lahan Pekarangan Pangan Lestari

Palangka Raya – Kapolda Kalimantan Tengah Irjen Pol Iwan Kurniawan, S.I.K., M.Si. bersama Ketua Bhayangkari Kalteng Ny. Maya Iwan Kurniawan, melaksanakan kegiatan panen sayuran di lahan Pekarangan Pangan Lestari (P2L), Mapolda setempat, Selasa (26/8/2025). Kegiatan panen sayuran ini, juga dihadiri Karo Sumber Daya Manusia (SDM) Kombes Pol Leo Surya N. Simatupang, S.IK. dan sejumlah pejabat…

Read More

Kapolrestabes Makassar Buka Latpra Ops Sikat Lipu 2025

Makassar- Dalam rangka untuk menciptakan kondisi Kamtibmas yang kondusif, Kepolisian Resor Kota Besar Makassar menggelar Latihan Pra Operasi Kepolisian Sikat Lipu 2025 yang digelar di Aula Mappaodang Polrestabes Makassar, Selasa 26/08/2025. Latihan Pra Operasi dibuka langsung oleh Kapolrestabes Makassar Kombes Pol Arya Perdana, SH,SIK,M.Si didampingi Wakapolrestabes Makassar AKBP Andi Erma Suryono, SH,SIK,M.M, serta dihadiri oleh…

Read More

Divhumas Polri Gelar Gerakan Pangan Murah 2025, Tekan Harga dan Ringankan Beban Masyarakat

Jakarta – Divisi Humas Polri menggelar Gerakan Pangan Murah 2025 bekerja sama dengan Perum Bulog yang berlangsung di Lapangan Apel Divhumas Polri, Senin (25/8/2025). Kegiatan ini merupakan salah satu langkah konkret Polri dalam mendukung kebijakan pemerintah untuk menjaga stabilitas harga pangan dan membantu meringankan beban masyarakat. Karo Penmas Divhumas Polri, Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko,…

Read More

Dialog Santai Bersama Kapolda Sulsel, Bahas Nilai Adat Sulawesi Selatan untuk Etika Kepolisian

MAKASSAR – Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Drs. Rusdi Hartono, M.Si., menggelar kegiatan Dialog Santai: Potret Diri – Nilai Adat Sulawesi Selatan untuk Etika Kepolisian yang berlangsung di Lobby Lontang Adduppangeng Mapolda Sulsel, Senin (25/08/2025). Acara bertajuk Coffee Morning ini menghadirkan narasumber Dr. Rahmat Muhammad, M.Si., Ketua Program Studi S3 Sosiologi FISIP Universitas Hasanuddin (Unhas)….

Read More

Lurah Kapasa, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Hadiri Malam Puncak Pesta Rakyat HUT RI Ke-80 RW 01 dan RW 02  

Makassar – Ratusan warga antusias menghadiri malam puncak Pesta Rakyat kolaborasi RW 01 dan RW 02 Kelurahan Kapasa, Kecamatan Tamalanrea, Kota Makassar pada Sabtu malam (23/8/2025). Kegiatan tersebut turut dihadiri Lurah Kapasa, Adnan Tasyrik Luthfi, S.St., Bhabinkamtibmas Brigpol Ahmad Jailani, serta Babinsa Peltu Kasrianto. Acara diawali dengan laporan Ketua Panitia A. Akmal Malla mengatakan bahwa…

Read More

Resmikan Jalan Bhayangkara di Kabupaten Sidrap, Ini Harapan Kapolda Sulsel

Sidrap – Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Drs. Rusdi Hartono, M.Si., meresmikan Jalan Bhayangkara yang terletak di Desa Lombo, Kecamatan Pitu Riase, Kabupaten Sidrap, Sabtu (23/08/25). Peresmian ini menjadi wujud nyata kepedulian Polri dalam mendukung pembangunan infrastruktur yang bermanfaat langsung bagi masyarakat. Kegiatan tersebut turut dihadiri Pejabat Utama Polda Sulsel, antara lain Karo SDM Kombes…

Read More

Kapolda Sulsel Buka Jambore dan Kemah Bhakti KBP3 Sulsel di Kabupaten Sidrap

Sidrap – Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Drs. Rusdi Hartono, M.Si., membuka secara resmi kegiatan Jambore dan Kemah Bhakti Keluarga Besar Putra Putri Polri (KBP3) Sulsel yang digelar di Wisata Puncak Bila, Kecamatan Pitu Riase, Kabupaten Sidenreng Rappang, Sabtu (23/08/25). Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka mempererat silaturahmi sekaligus menumbuhkan semangat kebersamaan di antara keluarga besar…

Read More

Divkum Polri Sosialisasi KUHP Baru dan Restorative Justice di Polrestabes Makassar 

Makassar – Polrestabes Makassar menggelar kegiatan sosialisasi Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) baru dan pendekatan Restorative Justice, sebagai inflementasi UU No. 1 Tahun 2023 yang akan berlaku pada tahun 2026 mendatang. Kegiatan ini berlangsung di Aula Mappaodang Polrestabes Makassar, Jumat (22/8/2025) oleh tim dari Divisi Hukum (Divkum) Mabes Polri yang  dipimpin oleh Brigjen Pol Yohanes Hernowo,…

Read More

Safari Subuh Kapolrestabes Makassar di Masjid H. Abidin Hj Sitti Tallo

Makassar- Kapolrestabes Makassar Kombes Pol Arya Perdana, SH, SIK, M.S.i., didampingi Pejabat Utama (PJU) Polrestabes Makassar melaksanakan safari subuh di Masjid H. Abidin Hj Sitti Tang Kelurahan Rappojawa Kecamatan Tallo Kota Makassar, Jumat (22/08/2025). Dalam kesempatan tersebut, Kombes Pol Arya Perdana, SH, SIK, M.Si menyampaikan pesan pesan kamtibmas kepada Jemaah Safari subuh merupakan salah satu…

Read More