Kapolrestabes Makassar Bersama Ketua Bhayangkari Cabang Tabes Makassar Hadiri Acara Penamatan TK Kemala Bhayangkari

Makassar– Kapolrestabes Makassar Kombes Pol Arya Perdana, SH,SIK,M.Si bersama Ketua Bhayangkari Cabang Tabes Makassar Ny. Emma Arya Perdana menghadiri acara penamatan TK Kemala Bhayangkari Cabang Tabes Makassar Tahun Ajaran 2024/2025 di Aula Mappaodang Polrestabes Makassar. Dalam acara tersebut, dihadiri Wakapolrestabes Makassar AKBP Andi Erma Suryono, SH,SIK, Para PJU, para pengurus Bhayangkari cabang tabes Makassar, Guru…

Read More

Jalin Komunikasi Dengan Warga Binaan Bhabinkamtibmas Bulurokeng Sampaikan Pesan-pesan Kamtibmas

Makassar – Untuk mendekatkan diri dengan masyarakat Bhabinkamtibmas Bulurokeng rutin melakukan komunikasi dan koordinasi dengan warga binaan, Kamis 19/6/2025. Upaya ini yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Bulurokeng Bripka Arifuddin S.H agar bisa dekat dengan masyarakat sehingga kami juga cepat untuk mendapatkan informasi dari warga serta kami tidak henti-hentinya memberikan himbauan pesan-pesan kamtibmas kepada warga binaan kami….

Read More

Polsek Bontoala Laksanakan Mitigasi dan Pembinaan Etika Profesi Polri

Makassar – Dalam meningkatkan profesionalisme dan integritas para personil Kepolisian, Polsek Bontoala Polrestabes Makassar melaksanakan kegiatan mitigasi dan pembinaan etika profesi Polri yang dipimpin oleh Wakapolsek Bontoala Akp Andi Sultan Yusuf bersama Kanit Provost Aiptu Ali Idrus, yang berlangsung di halaman apel Polsek Bontoala. Kamis (19/06/25). Pembinaan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman yang mendalam mengenai…

Read More

Ngopi Kamtibmas Aipda Yasir Bangun Komunikasi Dengan Warga

Makassar. Dalam menjaga dan memelihara situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif, Aipda M. Yasir gencar melakukan kegiatan sambang wilayah binaannya di Kel. Maccini Kec. Makassar, Kota Makassar. Kamis (19/06/2025) Selain untuk menjaga sikamtibmas, kegiatan sambang juga bertujuan untuk mendekatkan diri serta menjadi wadah bagi Aipda M. Yasir untuk Ngobrol Pagi (Ngopi) Kamtibmas bersama warga binaannya….

Read More

Pastikan Arus Lalin Lancar, Unit Lantas Polsek Bontoala Laksanakan Pengaturan

Makassar – Guna mewujudkan keamanan, kelancaran, ketertiban dan kelancaran (Kamseltibcar) lalu lintas di pagi hari, Unit Lantas Polsek Bontoala Polrestabes Makassar melaksanakan pengaturan lalu lintas di beberapa titik di wilayah hukum Polsek Bontoala di antaranya jalan Mesjid Raya depan pasar terong serta di jalan Bawakaraeng perempatan jalan Veteran dan jalan jalan yang memungkinkan terjadinya kepadatan…

Read More

Sambangi Warga Binaan Bhabinkamtibmas Laikang Berikan Pesan-pesan Kamtibmas

Makassar – Rutinitas Bhabinkamtibmas Laikang melakukan sambang di wilayah binaan dalam rangka menjaga wilayah kelurahan Laikang tetap dalam situasi aman dan kondusif, Rabu 18/6/2025. Kehadiran kami ditengah-tengah masyarakat dapat memberikan rasa aman bagi warga kelurahan Laikang sehingga informasi dan komunikasi tetap berjalan lancar. Bhabinkamtibmas Laikang Aiptu Moh Ramli dikonfirmasi oleh awak media menuturkan bahwa kegiatan…

Read More

Kapolrestabes Makassar Letakkan Batu Pertama Program Bedah Rumah Di Kec. Makassar

Makassar. Memperingati Hut Bhayangkara Ke-79 tahun 2025, Polri dengan tema “Polri untuk Masyarakat” Polrestabes Makassar bersama Polsek Makassar menggelar kegiatan bakti sosial dalam bentuk program bedah rumah. Program bedah rumah milik  Sampara DgSija di Jl. Maccini Gusung Stp. 6 No. 36, Kel. Macconi Gusung, Kec. Makassar, Kota Makassar ditandai dengan peletakan batu pertama oleh bapak…

Read More

Cegah Tawuran Antar Pelajar Bhabinkamtibmas Berua Sambangi Sekolah SMPN 35 Makassar

Makassar – Bertempat di SMPN 35 Makassar Bhabinkamtibmas Berua Sambangi Pihak sekolah dan memberikan himbauan pesan-pesan kamtibmas kepada siswa, Rabu 18/6/2025. Kegiatan sambang dan silaturahmi dengan pihak sekolah SMPN 35 Makassar merupakan bentuk pencegahan terjadinya tawuran antar pelajar di wilayah hukum Polsek Biringkanaya. Kedatangan kami di sekolah SMPN 35 Makassar dalam rangka bersilaturahmi dan kordinasi…

Read More

Kapolrestabes Makassar Letakkan Batu Pertama Program Bedah Rumah Hari Bhayangkara ke-79

Makassar – – Kapolrestabes Makassar Kombes Pol Arya Perdana, SH.,SIk secara simbolis melakukan peletakan batu pertama sebagai tanda di mulainya program bedah rumah milik Sariana, Warga kurang mampu di Jl Tinumbu Lr 132 D No 9 RT 1 RW 5 Kel Layang Kec Bontoala Kota Makassar. Rabu (18/06/26) pagi. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian…

Read More

KRYD Polsek Makassar Antisipasi Kerawanan Gangguan Kamtibmas

Makassar. Dalam rangka mengantisipasi potensi kerawanan gangguan kamtibmas, piket fungsi Polsek Makassar Polrestabes Makassar menggelar patroli di siang hari. Rabu (18/06/2025) Kegiatan patroli yang dipimpin oleh Aiptu Irfan, merupakan kegiatan rutin yang ditingkatkan (KRYD) dalam upaya menjaga dan memelihara kondusifitas kamtibmas. Aiptu Irfan menerangkan bahwa kegiatan patroli menyasar beberapa titik yang memiliki potensi terjadinya kerawanan…

Read More