Tokoh Masyarakat Kelurahan Layang Bontoala Apresiasi Bedah Rumah Polri

Makassar – Tokoh masyarakat kelurahan Layang H. Tamrin menyampaikan penghargaan dan rasa terima kasih kepada Kepolisian Republik Indonesia (Polri) khususnya Polrestabes Makassar atas inisiatifnya dalam menjalankan Program Bedah Rumah. Apresiasi ini di berikan kepada Polri pada saat Kapolrestabes Makassar Kombes Pol Arya Perdana,SH.,SIk melaksanakan peletakan batu pertama di rumah milik Ibu Sariani yang beralamat di…

Read More

Lolos Nominasi Kompolnas Award 2025, Irwasda Polda Sulsel Kunjungi Polsek Makassar

Makassar. Lolos nominasi Kompolnas Award 2025, Polsek Makassar Polrestabes Makassar mendapat kunjungan dari Irwasda Polda Sulsel Kombes Pol. AI Afriandi S.H.,S.I.K.,M.M. didampingi oleh Kapolrestabes Makassar Kombes Pol. Arya Perdana,.SH S.iK, M.Si serta Kapolsek Makassar Kompol H. Muhammad Tamrin, SE, MM,. Selasa (17/06/2025) Kunjungan bapak Irwasda bersama rombongan di polsek Makassar dalam rangka pengecekan kesiapan Polsek…

Read More

Polrestabes Makassar Laksanakan Bakti Religi Sambut Hari Bhayangkara Ke 79 di Taman Makam Raja – Raja Tallo

Makassar- menyambut Hari Bhayangkara ke-79 yang jatuh pada 1 Juli 2025, Polrestabes Makassar menggelar kegiatan bakti religi bersih bersih taman makam Raja- raja Tallo Jalan. Sultan Abdullah No. 3, Kelurahan Tallo Tua, Kecamatan Tallo, Kota Makassar. , Selasa (17/06/2025). Kegiatan tersebut dipimpin langsung Kapolrestabes Makassar Kombes Pol Arya Perdana, SH,SIK,M.Si didampingi Wakapolrestabes Makassar AKBP Andi…

Read More

Jelang Hut Bhayangkara Ke- 79, Polsek Makassar Perkuat Sinergisitas Dengan Tokoh Lintas Agama Se-Kec. Makassar

Makassar. Dalam rangka menjelang Hut Bhayangkara ke-79, Polsek Makassar Polrestabes Makassar melaksanakan kegiatan tatap muka dan silaturahmi dengan tripika Makassar serta tokoh lintas agama Kec. Makassar. Selasa (17/06/2025) Menurut Kapolsek Makassar Kompol H. Tamrin, Se, Mm,. perayaan Hut Bhayangkara ke-79 merupakan mementum untuk menjaga dan menelihara sinergisitas dengan seluruh elemen masyarakat dalam upaya menjaga dan…

Read More

Pastikan Sitkamtibmas Kondusif Aiptu Hanafi Ajak Warga Ngopi Kamtibmas

Makassar. Bhabinkamtibmas Polsek Makassar Aiptu Hanafi, Selasa pagi menyambangi warga binaannya di jalan Kijang, Kel. Maricaya, Kec. Makassar. (17/06/2025) Kegiatan sambang tersebut digunakan oleh Aiptu Hanafi untuk menyapa warga sekaligus ngobrol pagi (Ngopi) terkait kamtibmas. Dalam obrolannya, Aiptu Hanafi berharap mendapat dukungan dari seluruh elemen masyarakat khususnya di Kel. Maricaya Kec. Makassar dalam menjaga dan…

Read More

Bhabinkamtibmas Berua Sambangi Siswa Sekolah Yang Ditemukan Nongkrong Saat Jam Belajar

Makassar, Untuk memberikan rasa aman bagi masyarakat bhabinkamtibmas Berua pantau wilayah agar situasi wilayah tetap dalam kondisi aman dan kondusif, Selasa 17/6/2025. Sekaligus menyambangi siswa yang nongkrong di salah satu warung makan serta menghimbau kepada siswa agar tidak bolos dari sekolah dan tidak mengkonsumsi minuman beralkohol. Bhabinkamtibmas Berua Aiptu Made Yasa di konfirmasi oleh awak…

Read More

Bhabinkamtibmas Jajaran Polsek Biringkanaya Ajak Warga Binaan Hadiri Bakti Kesehatan Di Mapolda Sulsel

Makassar – Kegiatan Bakti Kesehatan yang diadakan oleh Polda Sulsel merupakan wujud kepedulian polri terhadap masyarakat dari segi kesehatan, Senin 16/6/2025. Bhabinkamtibmas jajaran Polsek Biringkanaya mengajak warga binaan untuk melakukan pemeriksaan kesehatan secara gratis di Mapolda Sulsel. Bhabinkamtibmas Bakung Bripka Nurjaya S.H dikonfirmasi oleh Awak media menuturkan bahwa bakti kesehatan yang diadakan oleh Polda Sulsel…

Read More

Polsek Bontoala Bersama Dishub Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas di Depan Pasar Terong

Makassar – Guna memastikan kelancaran arus lalu lintas dan menciptakan ketertiban di jalan raya, personel Unit Lantas Polsek Bontoala bersama Dinas Perhubungan (Dishub) melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas di depan pasar terong jalan Masjid Raya Kota Makassar. Senin (16/06/25) pagi. Kegiatan ini di laksanakan langsung oleh Personil lalulintas Polsek Bontoala Aiptu Djoko Pamungkas serta didukung…

Read More

Kapolsek Bontoala Berikan Arahan pada Pertemuan Arisan Bhayangkari

Makassar – Polsek Bontoala rutin melaksanakan arisan bulanan yang di hadiri oleh seluruh Bhayangkari, Seperti halnya pada hari ini, Sabtu (14/06/25) sore. Pertemuan rutin arisan Bhayangkari ini di gelar di ruang Bhayangkari Polsek Bontoala dan dihadiri langsung Kapolsek Bontoala Kompol Dr. Andi Aris Abu Bakar, SH.,MH bersama Ketua Ranting Cabang Bontoala Ny. Nur Asyia Aris…

Read More

Komplotan Geng Motor asal Gowa Diringkus Jatanras Polrestabes Makassar

Makassar- Polrestabes Makassar berhasil mengungkap perkara kawanan geng motor yang melakukan penyerangan terhadap petugas dan tanpa hak membawa, memiliki, menyimpan dan menguasai senjata penusuk jenis busur. Kapolrestabes Makassar, Kombes Pol Arya Perdana, S.I.K., M.Si., didampingi Kasat Reskrim AKBP Devi Sujana, S.I.K., M.H., dan Kasi Humas AKP Wahiduddin, menggelar konferensi pers terkait kasus tersebut di Aula…

Read More