Patroli Kamtibmas Polsek Biringkanaya Sentuh Anak-anak Muda Yang Nongkrong Hingga Larut Malam
Makassar, Untuk mengantisipasi dan memberikan rasa aman kepada masyarakat khususnya warga kecamatan biringkanaya piket fungsi rutinkan kegiatan patroli kamtibmas, Rabu 30/4/3/2025. Dan sentuh langsung anak-anak muda yang di temukan ngumpul-ngumpul hingga larut malam serta memberikan himbauan pesan-pesan kamtibmas demi menciptakan situasi wilayah tetap aman dan kondusif. Bhabinkamtibmas Bakung Bripka Nurjaya yang ikut dalam kegiatan patroli…

