Dapur Sehat SPPG Polda Sulsel Laksanakan Uji Coba Program Makanan Sehat Bergizi Di Sekolah Yayasan Cendikia
Makassar, Kegiatan SPPG Polda Sulsel akan uji coba memberikan Makanan Bergizi Gratis kepada siswa di sekolah yayasan Cendikia di jln. Nur aqsa Kelurahan Berua Kecamatan Biringkanaya, Rabu 16/4/2025. Ujicoba pemberian Makanan Bergizi Gratis kepada siswa SMP IT Cendikia merupakan bentuk kepedulian polri dalam mendukung program bapak presiden RI kepada generasi penerus bangsa. Bhabinkamtibmas Paccerakkang Aiptu…

