
Perkuat Silaturahmi dan Jaga Kekompakan! Tiga Pilar Kelurahan Manggala Gelar Capacity Building
Makassar_Tiga Pilar Kelurahan Manggala Upaya dalam perkuat silaturahmi yang kuat dan Jaga Kekompakan demi kemajuan bersama dan lingkungan khususnya diwilayah kel. manggala, Sabtu (22/2/25) bertempat di Hotel Maxone Jln. Taman makam pahlawan Kec. Panakkuka. Lurah Manggala Arwina Aminuddin, S.A.P, M.Tr.A.P., Bhabinkamtibmas Aiptu Alfaizal,S.Sos dan Bhabinsa Pelda Abdul Rahman, bersama RT, RW dan Kader PKK se-kelurahan…