
Polrestabes Makassar Gelar Konferensi Terkait Berita Oknum Penyidik Polsek Tallo Melakukan Penganiayaan
Makassar- Polsek Tallo Polrestabes Makassar menggelar Konferensi pers terkait pemberitaan adanya penganiayaan atau pemukulan yang dilakukan oknum personil Sat reskrim Polsek Tallo dengan salah satu awak media. Kegiatan Konferensi persi di gelar di Mapolsek Tallo Jalan Gatoto Subroto Kota Makassar,Kamis (01/02/2024), dipimpin oleh Kapolsek Tallo Kompol Ismail, SE, M.M didampingi Kasi Propam Polrestabes Makassar Kompol…